Sabtu, 21 Maret 2020

Tiba-tiba Ada

Masa lalu Tiba-tiba ada yang dirindukan Ketika kau memandang ke arah botol di tanganku Masa lalu Tiba-tiba ada yang dirindukan Ketika ku selalu memandang ke arah pintu, Memastikan kedatanganmu Masa lalu, Ternyata ada yang dirindukan? Sejatinya ketidakbolehan itu datang menyelinap Sedetik bersensasi  kerapuhan Ternyata ada yang tak bisa diselaraskan Mimpi dengan sadarnya Angan dengan nyatanya Tawa...